Berkah TMMD Kodim Brebes Sampai Ke Tukang Krupuk
“Alhamdulillah allah masih memberi rejeki kepada kami karena ada TMMD Kodim Brebes krupuk kami laku” Ucap Syukur Saedah.
Serda Samsul Ibrahim Babinsa Ramil 16 Larangan Dan Serda Priyatno Babinsa Ramil 02/Jatibarang dapat ilmu pembuatan cemilan rengginang dan kerupuk yang selama ini jadi cemilan dan kudapan pelengkap makanan tiap harinya.
0 Response to "Berkah TMMD Kodim Brebes Sampai Ke Tukang Krupuk"
Posting Komentar