Ingin Ada Pelatihan Perbengkelan di TMMD Brebes
BREBES - Mengingat ada potensi banyak tenaga muda di Desa Cikuya dan butuh arahan positif untuk menciptakan lapangan pekerjaan, Bawor (28), salah satu pemuda setempat yang tinggal di RT 04/RW 8, berharap nanti disela-sela TMMD Kodim Pekalongan, ada semacam pelatihan perbengkelan untuk pemuda Cikuya.
''Barangkali dengan adanya pelatihan itu, syukur nanti juga ditindaklanjuti dengan bantuan peralatan, kami bisa menciptakan lapangan pekerjaan bagi sesama pemuda sini, jadi istilahnya kaau punya kemahiran khan kita bisa mandiri dan bisa mengajak pemuda-pemuda lainnya,'' ungkap Bawor.
Menurutnya, dengan dijadikannya Desa Cikuya untuk sasaran TMMD Reguler Kodim Pekalongan, kiranya perlu disukuri sebagai ketentuan rejeki Allah bagi seluruh warga Desa Cikuya. ''Semoga sukses Pak Tentara, kami kaum muda juga siap mendukung nantinya, '' tambah Bawor. (pendim Brebes)
''Barangkali dengan adanya pelatihan itu, syukur nanti juga ditindaklanjuti dengan bantuan peralatan, kami bisa menciptakan lapangan pekerjaan bagi sesama pemuda sini, jadi istilahnya kaau punya kemahiran khan kita bisa mandiri dan bisa mengajak pemuda-pemuda lainnya,'' ungkap Bawor.
Menurutnya, dengan dijadikannya Desa Cikuya untuk sasaran TMMD Reguler Kodim Pekalongan, kiranya perlu disukuri sebagai ketentuan rejeki Allah bagi seluruh warga Desa Cikuya. ''Semoga sukses Pak Tentara, kami kaum muda juga siap mendukung nantinya, '' tambah Bawor. (pendim Brebes)
0 Response to "Ingin Ada Pelatihan Perbengkelan di TMMD Brebes"
Posting Komentar