Hankam

Hankam

Kinerja Satgas TMMD Brebes Di Puji Tokoh Masyarakat

Brebes, Tokoh Agama Dusun Kopi Desa Cikuya  Ustad Ozi Syahrozi, memuji  kinerja Satgas TMMD Kodim Brebes saat komsos dengan Dandim 0713/Brebes Letkol Inf Ahmad Hadi Hariono setelah selesai sholat jumat berjamaah, yang membangun fisik dan non fisik di Dusun Kopi Desa Cikuya, Kecamatan Banjarharjo.

Untuk itu, Ustad Ozi Syahrozi dan warga setempat, menggelar doa bersama yang dilangsungkan Masjid Annur Dusun Kopi Desa Cikuya Kec. Banjaraharjo bersama satgas TMMD setelah sholat jumatan berjamaah, Jumat (06/10/) siang.

Dia megajak seluruh warga Dusun Kopi untuk sujud syukur kepada Allah, karena melalui TMMD Kodim Brebes banyak warga yang RTLH –nya  direhab oleh Satgas TMMD, termasuk dirinya. Ustad Ozi Syahrozi sehari-harinya bekerja sebagai  buruh srabutan.  Untuk itu dia sangat bersyukur rumah yang berdinding gedeg beralaskan tanah kini sudah direhab oleh TNI  Kodim Brebes. (Pendim0713/Brebes).

 

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Kinerja Satgas TMMD Brebes Di Puji Tokoh Masyarakat"

Posting Komentar