
BREBES - Kades Cikuya, Kecamatan Banjarejo, Sekod menyatakan, ibarat mendapat berkah dengan adanya gelaran TMMD Reguler di Desanya. ''Tidak hanya senang, Ini benar-benar berkah, sudah lama saya mengimpikan ada kegiatan TMMD di desa kami, dan itu sudah bertahun-tahun,'' ungkapnya ketika ditemui Tim pendim Brebes.
Untuk itu, Kades Sekod menyatakan tidak akan menyia-nyiakan kesempatan emas yang sudah diidam-idamkan cukup lama. Sebagi imbal baliknya, dia akan mengrahkan warganya secara maksimal pada setiap sasaran baik fisik maupun non fisik.
Dia mengemukakan, begitu mendapat kepastian TMMD Reguler ke- 100 akan di gelar di desanya, dengan seluruh perangkat desa langsung mensosialisasikan kepada warga. ''Dan alhamdulillah, warga akan sangat antusias dan semuanya ingin berpartisipasi, berbaur dengan TNI untuk melakukan sejumlah pembangunan fisik yang sudah direncanakan,'' pungkas Kades Sekod. (pendim Brebes)
Related Posts :
Meski Tidak Jadi Satgas, Siap Sukseskan TMMD CikuyaBREBES - Meski tidak bergabung langsung dengan Satgas TMMD, Kopka Agus, anggota Provost Staf Pers Kodim 0713 Brebes, menyatakan, meski tidak… Read More...
'Jalan Beraspal, Untuk Pasarkan Hasil Pertanian Lancar''BREBES - Salah satu terkendala harga tawar petani rendah, salah satunya karena infra struktur yang ada di lingkungan desa jelek. Akibatnya, … Read More...
TNI Membangun Jembatan di Cikuya Dinilai TepatBREBES — Ini pandangan seorang anggota Polsek Banjarharjo, Ipda Juli atas pembangunan jembatan pada gelaran TMMD Reguler ke -100 di Desa Cik… Read More...
TMMD, Semangat Gotong Royong Warga Terus TumbuhBREBES - Jelang pelaksanaan TMMD Reguler ke-100 Kodim Brebes, semangat gotong royong warga Desa Cikuya (desa sasaran TMMD Reguler Kodim Breb… Read More...
Terus Ditambah Umbul-Umbul di Lokasi TMMDBREBES - Agar suasana di lokasi TMMD saat upacara pembukaan TMMD Reguler ke -100 Kodim 0713/Brebes , tanggal 27 September 2017 mendatang, be… Read More...
0 Response to "Sudah Lama Impikan Ada TMMD di Desanya"
Posting Komentar