
BREBES - Meski dalam tataran Karya Bhakti, menjelang Pra TMMD, antusias warga dengan gelaran TMMD Reguler ke- 100 Kodim Brebes sangat tinggi. Terbukti, di setiap harinya secara bergiliran mereka, tua dan muda, lak-laki perempuan, tumpah ruah ke lokasi karya bhakti pembuatan tanggul awal di desanya.
Warga Cikuya itu bahu-membahu dengan personil jajajaran Koramil Banjarejo untuk mengejar asa mereka, yakni memiliki jalan beraspal yang diharapkan akan memperlancar perekonomiannya. ''Bagaimana tidak senang, jalan akan dibangun TNI, yang tentunya akan memperlancar akses kami dan otomatis akan memajukan perekonomian warga,'' ungkap Suparjo, warga Cikuya yang mengaku setiap harinya tidak pernah absen ikut kerja bhakti,
Terpisah Kades Cikuya, Sekod mengaku puas dengan pasrtisipasi warganya yang memang sejak pemerintaan desa mensosialisasikan akan adanya TMMD sangat antusias menyambutnya. ''Kami tidak akan menyia-nyiakan kepercayaan dari jajaran TNI Kodim Brebes yang telah menjadikan desa kami sebagai sasaran TMMD Reguler,'' tandas Kades Sekod. (pendim Brebes)
Related Posts :
Setelah Diserahkan Warga, Diharapkan Semua ProyeK Fisik TMMD Terjaga
KualitasnyaBrebes - Ini yang dilakukan oleh Danramil 14/Banjarharjo dan jajarannya untuk menjaga kualitas fisik di gelaran TMMD Reguler ke - 100 Kodim … Read More...
Glagar Jembatan TMMD Dipasang, Material Terus DigelontorBrebes - Glagar jembatan yang dijadikan sasaran utama TMMD Reguler ke - 100 Kodim Brebes saat ini sudah mulai dipasang, dan untuk mengejar s… Read More...
Sebelum Merehab, Satgas Selalu Diskusi Dengan PemilikBrebes - Ini SOP yang selalu dilakukan para Satgas TMMD Reguler ke- 100 Kodim 0713/Brebes disaat memulai rehab Rumah Tidak Layak Huni (RTLH)… Read More...
Kondisikan Lapangan Demi Sukses TMMD BrebesBrebes - Sejak dideklarasikan bahwa TMMD Reguler ke- 100 Kodim 0713/Brebes , di Desa Cikuya, Kecamatan Banjarharjo, Danramil 14/Banjarharjo,… Read More...
Babinsa Ini Belajar Ilmu Tukang di Lokai TMMDBrebes - Dalam gelaran TMMD Reguler ke - 100 Kodim Brebes, tugas utama Babinsa ini, yakni Serka Agus Wahyudi adalah tim jurnal, hanya saja m… Read More...
0 Response to "Warga Cikuya "Tumpah Ruah" Untuk Awali Kegiatan TMMD"
Posting Komentar