Koramil Slawi kembali berikan Pendidikan Karakter serta Penguatan Wawasan Kebangsaan bagi siswa SMKN 2 Slawi
Slawi
- Danramil 14/Slawi Kapten Arh Asep Koswara beserta anggota Bertindak sebagai
Pembina Upacara Bendera yang dilanjutkan Pembukaan Pendidikan Karakter serta Penguatan
Wawasan Kebangsaan Gelombang III Siswa siswi SMKN 2 Slawi bertempat di Lapangan
Upacara SMPN 2 Slawi. Senin (18/03)
Hadir
dalam kegiatan tersebut Kepala SMKN 2 SLAWI Imron Effendi, Pengawas SMK Negeri
dan Swasta wilayah Kabupaten Tegal Agus, Ketua Komite SMKN 2 Slawi Bambang, Perwakilan
Orang Tua Siswa Siswi SMKN 2 Slawi, Staf Karyawan Karyawati SMKN 2 Slawi serta Seluruh
Siswa SMKN 2 Slawi Klas XI sejumlah 352 Orang.
Kegiatan
Dik Karakter dan Penguatan Wawasan Kebangsaan ini merupakan kegiatan lanjutan
karena untuk siswa siswi Kelas X dan XII sebelumnya sudah melaksanakan lebih
awal yakni pada Gel I dan II pada bulan Pebruari.
Adapun
sesuai jadwal, kegiatan sudah diatur baik melaksanakan atau menerima materi baik
di lapangan maupun ruangan yang akan dilaksanakan selama 5 hari Kedepan. (ats)
0 Response to "Koramil Slawi kembali berikan Pendidikan Karakter serta Penguatan Wawasan Kebangsaan bagi siswa SMKN 2 Slawi"
Posting Komentar